PENGARUH KEBUDAYAAN TERHADAP PEMBELIAN DAN KONSUMSI
1.
Pengertian
kebudayaan
Kebudayaan adalah kompleks yang mencakup
pengetahuan, kepercayaan, kesenian, moral, hukum, adat istiadat dan kemampuan
lain serta kebiasaan-kebiasaan yang didapat oleh manusia sebagai anggota
masyarakat. Dengan perkataan lain kebudayaan mencakup kesemuannya yang didapatkan
atau dipelajari oleh manusiaanggota masyarakat.
Secara praktis bahwa kebudayaan merupakan
sistem nilai dan gagasan utama itu dihayati benar-benar oleh para pendukung
kebudayaan yang bersangkuutan dalam kurun waktu tertentu.
2.
seseorang
menemukan nilai-nilai yang dianutnya
Nilai-nilai tersebut diambil dengan berbagai cara, diantaranya yaitu :
a. Model atau contoh, ialah dimana individu belajar tentang nilai-nilai yang
baik atau buruk melalui observasi perilaku keluarga, sahabat, teman sejawat dan
masyarakat lingkungannya dimana dia bergaul.
b. Moralitas, diperoleh dari keluarga, ajaran agama, sekolah, dan institusi
tempatnya bekerja dan memberikan ruang dan waktu atau kesempatan kepada
individu untuk mempertimbangkan nilai-nilai yang berbeda
c. Sesuka hati, adalah proses dimana adaptasi nilai-nilai ini kurang terarah
dan sangat tergantung kepada nilai-nilai yang ada di dalam diri seseorang dan
memilih serta mengembangkan sistem nilai-nilai tersebut menurut kemauan mereka
sendiri. Hal ini lebih sering disebabkan karena kurangnya pendekatan, atau
tidak adanya bimbingan atau pembinaan sehingga dapat menimbulkan kebingungan,
dan konflik internal bagi individu tersebut.
d. Penghargaan dan Sanksi, ialah perlakuan yang biasa diterima seperti
mendapatkan penghargaan bila menunjukan perilaku yang baik, dan sebaliknya akan
mendapat sanksi atau hukuman bila menunjukan perilaku yang tak baik.
e. Tanggung jawab untuk memilih, ialah adanya dorongan internal untuk menggali
nilai- nilai tertentu dan
mempertimbangkan konsekuensinya untuk diadaptasi. Disamping itu adanya dukungan
dan bimbingan dari seseorang yang akan menyempurnakan perkembangan sistem nilai
dirinya sendiri.
3.
Pengaruh
keudayaan terhadap perilaku konsumen
Faktor budaya merupakan suatu yang paling memiliki pengaruh paling luas
pada perilaku konsumen. Pengiklan harus mengetahui peranan yang dimainkan oleh
budaya, subbudaya dan kelas sosial pembeli. Budaya adalah penyebab paling
mendasar dari keinginan dan perilaku seseorang. Kebudayaan adalah faktor
penentu keinginan dan perilaku seseorang, terutama dalam perilaku pengambilan
keputusan dan perilaku pembelian.
4.
Struktur
konsumesi
Budaya dapat
mempengaruhi struktur konsumsi, karena adanya larangan, hukuman, tekanan,
ataupun paksaan dari budaya tersebut untuk mempengaruhi pola dan bentuk yang
terorganisir dari individu dan masyarakat dalam berbagai cara dalam pemenuhan
kebutuhan hidupnya. Komponen budaya sendiri dapat berupa agama dan kepercayaan,
sistem hukum, dan adat istiadat.
5.
Dampak
nilai-nilai inti terhadap pemasar
a. Kebutuhan
Konsep dasar yang melandasi pemasaran adalah kebutuhan manusia.
Konsep dasar yang melandasi pemasaran adalah kebutuhan manusia.
b. Keinginan
Bentuk kebutuhan manusia yang dihasilkan oleh budaza dan kepribadian
Bentuk kebutuhan manusia yang dihasilkan oleh budaza dan kepribadian
individual
dinamakan keinginan
c. Permintaan
Dengan keinginan dan kebutuhan serta keterbatasan sumber daya tersebut, akhirnya manusia menciptakan permintaan akan produk atau jasa dengan manfaat yang paling memuaskan
Dengan keinginan dan kebutuhan serta keterbatasan sumber daya tersebut, akhirnya manusia menciptakan permintaan akan produk atau jasa dengan manfaat yang paling memuaskan
6.
Prubahan
nilai
Ada beberapa aspek
dari perlunya perluasan perubahan budaya yaitu :
a. Budaya merupakan konsep yang meliputi banyak hal atau luas.
a. Budaya merupakan konsep yang meliputi banyak hal atau luas.
b. Budaya
adalah hal yang diperoleh. Namun tidak memaksudkan mewarisi respon dan
kecenderungan
c.
Kerumitan dari masyarakat modern yang merupakan kebenaran budaya yang jarang
memberikan ketentuan
yang terperinci atas perilaku yang tepat.
7.
Perubahan
institusi
Variasi nilai perubahan dalam nilai budaya
terhadap pembelian dan konsumsi
Nilai budaya memberikan dampak yang lebih pada perilaku konsumen dimana dalam hal ini dimasukkan kedalam kategori-kategori umum yaitu berupa orientasi nilai-nilai lainnya
Nilai budaya memberikan dampak yang lebih pada perilaku konsumen dimana dalam hal ini dimasukkan kedalam kategori-kategori umum yaitu berupa orientasi nilai-nilai lainnya
Tidak ada komentar:
Posting Komentar